Jumat, 22 Oktober 2010

Format Isian DP 3

Semua Pegawai negeri sipil setiap tahunnya akan di evaluasi dan dinilai kinerjanya oleh pimpinan unit kerja di berbagai dinas maupun departemen.
Penilain tersebut berbentuk nilai-nilai angka dan kinerja pegawai tersebut, yang terdiri dari prestasi, Kesetiaan,Tanggung Jawab,Ketaatan,Kejujuran,Kerjasama,Prakarsa dan Kepemimpinan.
Kesemuanya penelaian tersebut tertera dalam sebuah laporan awal tahun yang disebut DP3 (
DAFTAR PENILAIAN PELAKSANAAN PEKERJAAN PEGAWAI NEGERI SIPIL).
Bagi yang membutuhkan formulir isian DP3 tersebut tak perlu bingung-bingung membikinnya karena disini kamu bisa mendownloadnya baik dalam format office word maupun ofifice excel.

Download Format isian DP3 format office word
Download Format isian DP3 format office excel

Tidak ada komentar:

Posting Komentar